Cara membuat kata pembuka dan penutup pada blog

Membuat kata pembuka :

1. Login ke account blogger anda.
2. Klik Layout --> Edit HTML.
3. Cari kode </head> di dalam template anda.
4. Copy pastekan script di bawah ini tepat diatas kode </head> :


<SCRIPT language='JavaScript'>alert("selamat datang!!!");</SCRIPT>


Keterangan :
+ Ganti tulisan selamat datang!!! pada script dengan kata-kata anda sendiri.


Membuat kata penutup :

1. Login ke account blogger anda.
2. Klik Layout --> Edit HTML.
3. Cari kode </head> di dalam template anda.
4. Copy pastekan script di bawah ini tepat dibawah kode </head> :


<script type='text/javascript'>
// goodbye alert
function goodbye(){
alert('sampai jumpa lagi...');
}
parent.window.onunload=goodbye;

</script>

Keterangan :
+ Ganti tulisan sampai jumpa lagi... pada script dengan kata-kata anda sendiri.
Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Belajar Internet | Dwi Aji
Copyright © 2011. BELAJAR INTERNET - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by MTemplate
Proudly powered by Blogger